Thursday, March 4, 2021

Sastrawan juga Manusia, Perlu Penyegaran


Kerja sastra tidak sekadar menggunakan tangan untuk menuliskan kata-kata atau mulut sebagai artikulator agar pesan tersampaikan di atas panggung dan lainnya. Akan tetapi, juga melibatkan kerja jiwa. Ya, gerak batin secara mendalam dan menyeluruh dalam menghadirkan karya-karya sastra yang matang

Semua itu bukanlah pekerjaan mudah dan ringan. Itulah sebabnya, sastrawan memerlukan penyegaran setelah melakukan ativitas sastra. Dalam hal ini ada banyak hal yang dapat dilakukan. Semuanya merupakan bentuk usaha agar kondisi fisik dan batin menjadi bugar kembali.

Bagi yang ingin melakukan penyegaran dengan beribadah di masjid, misalnya, adalah pilihan yang sangat bagus. Sebagai usaha lain, mengunjungi destinasi wisata merupakan aktivitas yang menyenangkan untuk membuang kebosanan. 

Di bawah ini ada video destinasi wisata di Kota Banjarmasin.



Semoga video di atas dapat bermanfaat. 


0 comments: